Penandatanganan Kerjasama dengan LPDB KUKMKM dalam rangka Program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN)
Penandatanganan Kerjasama dengan LPDB KUKMKM dalam rangka Program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) 11 Juni 2020
Syukuran Kantor Baru
Pada 8 November 2017, Foto bersama Karyawan dan Pengurus serta Pendiri KSP Sekawan Abadi Sejati mengadakan syukuran kantor baru setelah direnovasi
Rapat Kerja Akhir Tahun 2017
Rapat Kerja Akhir Tahun 2017, bertempat di Bandungan, dengan Tema : Bersatu Menjadi Lebih Kuat, Sehat dan Makin Berdaya Saing.
Rapat Kerja Akhir Tahun 2016
Rapat Kerja Akhir Tahun 2016, bertempat di Solo, dengan Tema : Ayo Berubah
Pertemuan Dengan Kelompok Ibu-ibu Pengrajin Criping Ketela
30 Juli 2018, Wonosari Gunung Kidul memiliki potensi obyek wisata alam yang sangat besar dan diminati wisatawan. Salah satu potensi yang ikut berkembang adalah makanan/jajanan khas setempat. Tim KSP Sekawan Wonosari mengadakan pertemuan dengan kelompok [...]
Pertemuan Dengan Kelompok Ibu-Ibu Pengrajin
4 Juli 2018, Tim KSP Sekawan Capem Boja mengadakan pertemuan dengan kelompok Ibu-2 Pengrajin Makanan di Kec. Boja Kab. Kendal untuk memberikan pinjaman untuk modal kerja dengan sistem tanggung renteng.
Stay In Touch